Detail Cantuman Kembali
Analisis Penilaian Kinerja Laporan Keuangan Perusahaan PT Asuransi Wahana Tata
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja laporan keuangan Asuransi. Penelitian ini dilakukan di Perusahaan Asurasni Wahana Tata pada periode 2014- 2018. Pengolahan data dilakukan dengan analisis deskriptif kuantitatif, analisis Return On Investment (ROI), Efisiensi Biaya Operasional (EBO), dan Current Raio (CR) Hasil analisis penelitian ini menunjukan bahwa analisis ROI mengalami fluktuasi, namun secara keseluruhan dapat dikatakan baik. Dari hasil analisis efisiensi biaya operasional terjadi fluktuasi pada tahun 2017 dan 2018 hal ini menunjukan bahwa kinerja keuangan perusahaan asuransi Wahana Tata kurang baik. Hasil analisis CR menunjukan bahwa pendanaan perusahaan Asuransi Wahana Tata mengalami peningkatan yang singnifikan disetiap periode 2014 sampai 2018, dalam artian bahwa Perusahaan berada dalam kondisi yang baik dalam penilaian kinerja keuangan.
Jabal Souma - Personal Name
SK 997 JAB a
NONE
Text
Indonesia
Sekolah Tinggi Manajemen Asuransi Trisakti
2023
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...