Detail Cantuman Kembali
Mitigasi Risiko Wanprestasi Kegiatan Komersialisasi Aset Bangunan Pada Manajemen Aset PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)
Pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan komersialisasi aset berupa melakukan penyewaan aset yang dituangkan dalam perjanjia sewa dalam hal mana pelaksanaan perjanjian sewa tersebut dimungkinkan adanya risiko yang timbul berupa wanprestasi perjanjian sewa maupun langkah mitigasi risiko terhadap wanprestasinya dengan klausula-klausula/pasal-pasal perjanjian sewa sehingga perjanjian sewa dapat dijalankan sebaik mungkin untuk pihak-pihak yang terikat dalam perjanjian sewa tersebut dengan objek sewa berupa bangunan, baik bangunan kantor, ruang kantor, rumah tinggal eks rumah dinas maupun lahan kosong yang dapat dipergunakan oleh pihak kedua baik perorangan, anak perusahaan sendiri, badan hukum instansi swasta/pemerintahan (BUMN/Kantor Pemerintahan). Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif diskriptif dengan melakukan wawancara terpandu dengan menggunakan data primer. Dalam wawancara penelitian ini hanya satu Informan penelitian yaitu terhadap tiga orang dari Pihak Pemilik/Pihak Pertama pada Divisi Manajemen Aset.
Suyamto - Personal Name
SK 1002 SUY m
NONE
Text
Indonesia
Sekolah Tinggi Manajemen Asuransi Trisakti
2023
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...