Detail Cantuman Kembali
Maximun Personal Productivity : kiat cerdas dan ampuh agar menjadi insan yang super produktif
PERSONAL PRODUCTIVITY atau produktivitas personal akan menjadi pilar utama untuk meraih kesuksesan dalam hidup, apabila dapat dikelola hingga level maksimal. Kegagalan mengelola produktivitas personal—sebaliknya—cepat atau lambat akan membuat semua hasil kerja keras sia-sia belaka. Sekeras apa pun bekerja dari pagi hingga sore, bahkan masih ditambah lembur hingga dini hari, hanya akan membuat energi terkuras dan menyeret siapa pun itu ke tahap MENTAL FATIGUE, BURNOUT, ujung-ujungnya KOLAPS.
Apakah Anda sering mengalami: FOKUS saat bekerja tiba-tiba buyar hanya gara-gara gangguan notifikasi dari smartphone padahal tidak ada hal yang penting? Atau seringkah Anda membuang waktu berjam-jam untuk streaming acara TV? Ngomong-ngomong, seberapa sering Anda makan junk food? Kapan terakhir kali Anda berolahraga? Kapan terakhir bisa tidur nyenyak dan bangun dengan perasaan fresh?
Kapan bisa SUKSES kalau elemen-elemen fundamentalnya tidak dijaga?
Well, berbekal segudang pengalaman sebagai konsultan manajemen dan trainer dalam pengembangan SDM, YODHIA ANTARIKSA, bakal membantu Anda yang ingin berubah menjadi individu produktif, kreatif, inovatif, dan—tidak kalah penting—memiliki kebugaran tubuh, yang semuanya dalam level OPTIMAL.
Yodhia Antariksa - Personal Name
SR 371 YOH m
9786233274760
371
Text
Indonesia
laksana
2023
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...