Detail Cantuman Kembali

XML

PROSES KLAIM ASURANSI KECELAKAAN DIRI DI PT. JASA ADVISINDO SEJAHTERA


Laporan ini menganalisis lebih mendalam tentang proses penanganan klaim asuransi kecelakaan pribadi di perusahaan pialang asuransi, khususnya di PT. Jasa Advisindo Sejahtera. Dengan pendekatan kualitatif, laporan ini mengidentifikasi tahapan-tahapan dalam proses klaim asuransi kecelakaan pribadi, mulai dari pelaporan hingga pembayaran. Hasil laporan ini mengungkap bahwa terdapat permasalahan yang sering ditemui, misalnya persyaratan dokumen klaim asuransi kecelakaan pribadi yang rumit, lamanya waktu yang dibutuhkan untuk proses verifikasi klaim oleh perusahaan asuransi dan minimnya informasi antara tertanggung dengan perusahaan asuransi. Berdasarkan temuan tersebut, laporan ini memberikan rekomendasi untuk meningkatkan kualitas layanan staf klaim, antara lain dengan meningkatkan kemampuan komunikasi staf klaim, dan memperkuat sistem informasi.
TA 582 ANT p
010000582
Text
Indonesia
STMA Trisakti
2024
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...